Tinjauan Pustaka Sistematis: Penerapan Metode Machine Learning untuk Deteksi Bencana Banjir

Authors

  • Intan Mayla Faiza Teknik Informatika, STMIK YMI Tegal
  • Gunawan Teknik Informatika, STMIK YMI Tegal
  • Wresti Andriani

DOI:

10.33395/jmp.v11i2.11657

Keywords:

SLR, deteksi, bencana banjir, machine learning

Abstract

Banjir merupakan bencana alam yang sering terjadi di sejumlah wilayah Indonesia. Banjir menyebabkan kerusakan serta menggangu kegiatan perekonomian serta aktifitas masyarakat. Untuk meminimalisir dampak kerugian yang akan dialami dibutuhkan deteksi bencana banjir. Machine Learning dapat mempelajari pola data historis yang ada, sehingga dengan menggunakan metode machine learning dapat membantu dalam mengklasifikasikan ataupun mendeteksi apakah akan terjadi banjir atau tidak. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Metode Systematic Literature Review. Metode SLR digunakan untuk mengevaluasi, mengkaji serta menafsirkan semua peneletian yang tersedia dengan topik yang menarik, dengan pertanyaan penelitian tertentu yang relevan. Dalam metode SLR dapat dilakukan review dan identifikasi jurnal secara sistematis yang setiap prosesnya mengikuti protokol yang telah dihasilkan. Hasil penelitian menunjukan bahwa Machine Learning merupakan metode yang dominan digunakan dalam mendeteksi bencana banjir.

GS Cited Analysis

Downloads

How to Cite

Faiza, I. M., Gunawan, & Andriani, W. (2022). Tinjauan Pustaka Sistematis: Penerapan Metode Machine Learning untuk Deteksi Bencana Banjir. Jurnal Minfo Polgan, 11(2), 59-63. https://doi.org/10.33395/jmp.v11i2.11657