Dampak Brand Awareness dalam Meningkatkan Kepuasan Pelanggan : Studi Kasus Ayam Geprek Sako

Authors

  • Muhammad Amir Anshori Universitas Muhammadiyah Karanganyar

DOI:

10.33395/jmp.v12i2.13138

Keywords:

Brand Awareness, Kepuasan Pelanggan

Abstract

Keputusan yang diambil konsumen menjadi dasar dalam melihat persepsi pasar dalam memberi produk pasar saat ini bersifat lebih dinamis dengan semakin banyaknya penawaran produk dengan siklus hidup produk yang pendek. Hal ini disebabkan oleh perubahan tercepat dalam bidang inovasi produk di seluruh dunia dengan munculnya teknologi canggih. Ketika pilihan pelanggan semakin luas, kesadaran merek di kalangan konsumen semakin meningkat dan dampaknya terhadap kepuasan pelanggan dapat diukur dengan lebih akurat. Penelitian ini melihat dampak brand awareness terhadap kepuasan pelanggan. Penelitian ini dilakukan di ayam geprek sako dengan sampel sebanyak 211 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat brand awarness memiliki dampak signifikan terhadap kepuasan pelanggan.

GS Cited Analysis

Downloads

How to Cite

Anshori, M. A. (2023). Dampak Brand Awareness dalam Meningkatkan Kepuasan Pelanggan : Studi Kasus Ayam Geprek Sako. Jurnal Minfo Polgan, 12(2), 2051-2060. https://doi.org/10.33395/jmp.v12i2.13138