Announcements

Jurnal Pengabdian POLGAN (JPP) Politeknik Ganesha Medan merupakan jurnal yang berisi hasil pengabdian kepada masyarakat sebagai perwujudan salah satu Tridharma Perguruan Tinggi. Bidang Pengabdian kepada Masyarakat yang disampaikan dalam jurnal ini meliputi bidang Teknik Informatika, Manajemen Informatika, Ekonomi, Sosial, Akuntansi, Pendidikan dan Bisnis Digital yang dilakukan perguruan tinggi dalam melakukan pengabdiannya kepada masyarakat.

Jurnal Pengabdian POLGAN (JPP) Politeknik Ganesha Medan diterbitkan dua kali setahun, pada bulan April dan November.