Implementasi User Centered Design Degan Uji ISO 9126 pada Learning Management System Berbasis Android

Authors

  • Muhamad Irsan Universitas Indraprasta PGRI
  • Ahmad Husain

DOI:

10.33395/remik.v7i1.12108

Keywords:

User Centered Design, ISO 9126, Kepuasan Pengguna

Abstract

Penelitian ini berjudul “Implementasi User Centered Design dengan Uji Iso 9126 Pada Learning Management System  Berbasis Android”. Pemodelan yang digunakan dalam menganalisa dan merancang sistem informasi ini adalah dengan pemodelan Analisis dan Perancangan Berorientasi Obyek (Object Oriented Analysis and Design) menggunakan Unified Modelling Language (UML). Kualitas perangkat lunak yang dihasilkan diuji berdasarkan empat karakteristik kualitas perangkat lunak model ISO 9126, yaitu: functionality, reliability, usability, dan efficiency menggunakan metode kuesioner. Hasil yang diharapkan dalam Aplikasi Learning Man agement System ini mampu memberikan kontribusi terhadap pengguna, sehingga dapat memperoleh informasi yang diinginkan dengan cepat dan akurat serta meningkatkan kepuasan pengguna

GS Cited Analysis

Downloads

How to Cite

Muhamad Irsan, & Husain, A. . (2023). Implementasi User Centered Design Degan Uji ISO 9126 pada Learning Management System Berbasis Android. REMIK: Riset Dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer, 7(1), 516-521. https://doi.org/10.33395/remik.v7i1.12108