Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk dan Reputasi Perusahaan terhadap Kepuasan Konsumen dengan Kepercayaan sebagai Variabel Moderasi

Authors

  • Martin Purba universitas Labuhanbatu
  • Ade Parlaungan Nasution Universitas Labuhanbatu
  • Aziddin Harahap Universitas Labuhanbatu

DOI:

10.33395/remik.v7i2.12268

Keywords:

Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk, Reputasi Perusahaan, Kepercayaan, Kepuasan Konsumen

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kualitas pelayanan, kualitas produk dan reputasi perusahaan dengan kepercayaan sebagai variabel moderasi. Jenis penelitian ini adalah Deskriptif Kuantitatif. Populasi yang digunakan adalah pelanggan yang mengunjungi toko Pakaian serba 35000 Negeri Lama. Metode pengambilan sampel adalah non probability sampling dengan teknik purposive sampling. Sampel berjumlah 97 responden. Metode pengumpulan data menggunakan kuisioner. Data yang telah terkumpul dianalisis menggunakan analisis PLS (Partial Least Square). Hasil dari penelitian ini adalah (1) kualitas pelayanan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen (2) kualitas produk berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen (3) reputasi perusahaan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen (4) kepercayaan tidak mampu memoderasi pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen (5) kepercayaan tidak mampu memoderasi pengaruh kualitas prpduk terhadap kepuasan konsumen. (6) kepercayaan tidak mampu memoderasi pengaruh reputasi perusahaan terhadap kepuasan konsumen

GS Cited Analysis

Downloads

How to Cite

Purba, M., Nasution, A. P. ., & Harahap , A. . (2023). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk dan Reputasi Perusahaan terhadap Kepuasan Konsumen dengan Kepercayaan sebagai Variabel Moderasi . REMIK: Riset Dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer, 7(2), 1091-1107. https://doi.org/10.33395/remik.v7i2.12268