Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Kemasan Makanan Menggunakan Metode ELimination Et Choix Traduisant La RealitA (ELECTRE)

Authors

  • Linda Marlinda STMIK Nusa Mandiri Jakarta
  • Wahyu Indrarti AMIK BSI Jakarta
  • Eva Zuraidah STMIK Nusa Mandiri Jakarta

Keywords:

SPK; Kemasan Makanan; Electre

Abstract

Kemasan dewasa ini mempunyai arti yang sangat penting bagi perusahaan. Dengan kemasan perusahaan dapat menarik minat pembeli dalam melakukan keputusan pembelian atas produk dimaksud. Dalam kemasan Yang ada saat ini terdiri dari kemasan berbahan plastik atau streoform, kaca dan kertas dengan alternatif pilihan terdiri dari kegunaanya, bentuk, bobot, daur ulang kemasan sehingga baik perusahan maupun pembeli dapat memilih kemasan terbaik untuk pembungkus barang produksinya. Masalah kemasan menjadi bagian kehidupan masyarakat setiap hari,utamanya dalam hubungannya dengan produk pangan. Kemasan mempunyai keburukan karena sering disalah gunakan oleh produsen untuk menutupi kekurangan mutu atau kerusakan produk, mempropagandakan produk secara tidak proporsional atau menyesatkan sehingga menjurus kepada penipuan atau pemalsuan sehingga berdampak pada kesehatan masyarakat. Penelitian ini difokuskan pada penerapan Multi Attribute Decision Making (MADM) pada Sistem pendukung Keputusan (SPK) Pemilihan tempat kemasan makanan mengunakan metode ELimination Et Choix Traduisant la Realité (ELECTRE) yang merupakan salah satu sistem yang menggunakan metode pengambilan keputusan multikriteria berdasarkan pada konsep outranking dengan menggunakan perbandingan berpasangan dari alternatif-alternatif berdasarkan setiap criteria yang sesuai. Pengambilan keputusan pada dasarnya adalah suatu bentuk pemilihan berbagai alternatif tindakan yang mungkin dipilih. Yang prosesnya melalui suatu mekanisme tertentu dengan harapan dapat menghasilkan keputusan terbaik sesuai kriteria yang digunakan..

GS Cited Analysis

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads


Crossmark Updates

How to Cite

Marlinda, L., Indrarti, W., & Zuraidah, E. (2018). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Kemasan Makanan Menggunakan Metode ELimination Et Choix Traduisant La RealitA (ELECTRE). Sinkron : Jurnal Dan Penelitian Teknik Informatika, 3(1), 38-42. Retrieved from https://jurnal.polgan.ac.id/index.php/sinkron/article/view/192

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>