PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN KINERJA PADA PEGAWAI ( STUDI PADA UNIVERSITAS AMIR HAMZAH )

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN KINERJA PADA PEGAWAI ( STUDI PADA UNIVERSITAS AMIR HAMZAH )

Authors

  • T Muhammad Adriansyah Universitas Amir Hamzah

DOI:

10.33395/juripol.v3i1.10824

Keywords:

Komitmen Organisasional, Kinerja Pegawai, Universitas Amir Hamzah.

Abstract

Penelitian ini ialah suatu penelitian korelasi yang dilakukan untuk menguji apakah Komitmen Organisasional (organizational committment) berpengaruh terhadap Kinerja. Penelitian difokuskan pada perilaku organisasional dari                     50 ( lima puluh ) pegawai di Universitas Amir Hamzah. Dari hasil penelitian didapatkan bahwa Komitmen Organisasional berpengaruh siginifikan terhadap kinerja. Koefisien korelasi  sebesar 0.716 artinya terdapat hubungan yang kuat antara komitmen organisasi dengan kinerja pegawai.  Besar koefisien determinasi totalnya R Square yaitu 0.513 artinya adalah bahwa persentase pengaruh komitmen organisasi terhadap kinerja pegawai sebesar 51,3 %.  Selain itu, variabel bebas menujukkan arah positif terhadap variabel terikat yang artinya bila komitmen organisasional tinggi maka kinerja juga tinggi, begitu pula sebaliknya.

GS Cited Analysis

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads